Rabu, 16 Februari 2011

8_Membuat dokumen dalam bentuk kolom Koran


      Fasilitas di dalam Microsoft Word1 untuk membentuk lembar kerja menjadi beberapa  
      Kolom.
-          Klik Format – Columns     atau
-          Caranya       : Jika anda mengetik dahulu blok naskah terlebih dahulu,
                               kemudian klik FormatColumns atur sesuai ketentuan.
Pada Apply To :
- Whole Document    : Seluruh document akan menjadi kolom.
- This Point Forward : Yang diatur kolomnya mulai kursor ke bawah.
- Selected Text           : Mengatur kolom hanya yang diblok saja.
Pindah / Ganti Kolom : Pilih menu Insert – Break – Column Break - Ok




Tidak ada komentar:

Posting Komentar